Pacific Paint merupakan pelopor produsen cat di Indonesia. Selama lebih dari empat generasi, Pacific Paint mempekerjakan lebih dari 1.000 karyawan dan memproduksi cat dekoratif, pelapis pelindung, pelapis otomotif, cat tugas berat, dan cat industri dengan produksi lebih dari 30.000 metrik ton per tahun. Selama bertahun-tahun, kami telah menjalin aliansi yang kuat dengan berbagai produsen internasional seperti DIC Corporation dari Jepang (1976), Hempel Marine Paints dari Denmark (1977), BASF dari Jerman (1978), Carboline dari Amerika Serikat, dan Transocean Marine Paints dari Belanda (1989), yang telah membantu mempertahankan dan memperkuat pijakan Pacific Paint di pasar cat hingga saat ini. Tujuan utama kami adalah untuk terus tumbuh bersama Indonesia karena negara ini terus berkembang pesat. Kebijakan perusahaan selalu mengatur pertukaran teknologi dengan pemasok dan perusahaan cat luar negeri untuk mengikuti perkembangan teknologi dan pengembangan cat terkini. Berusaha keras untuk memenuhi dan melampaui kepuasan pelanggan merupakan kekuatan pendorong dalam mengejar kemajuan teknologi.
Area Sales & Promotion Supervisor
Tugas & Tanggung Jawab:
- Melakukan selling terhadap Toko Pareto (Stockist)
- Merchandising: Membantu agen dalam melakukan merchandising produk PPF (Branding, Visibility)
- Membantu PC dalam mencapai target penjualannya
- Briefing dan memberikan arahan untuk sales agen
- Selling Out: Melakukan promosi di agen
- Mensupport agen dalam melakukan distribusi (Briefing, Selling Out, Distribusi, Merchandising)
Kualifikasi:
- Pendidikan minimal S1/Sederajat dari semua jurusan
- Pengalaman minimal 2 tahun sebagai Supervisor / Area Promotion Supervisor / Supervisor Sales di perusahaan cat, bahan bangunan, atau FMCG
- Terbiasa bekerja dengan pencapaian target
- Memiliki analytical thinking dan problem solving yang baik
- Memiliki keterampilan komunikasi yang baik (negosiasi/briefing)
- Computer Literacy: Mampu membuat laporan atas performa cabang/area yang dikelola
- Penempatan: Pemantang Siantar, Medan, Jambi, Palembang, Aceh, Jayapura, Sukabumi, Jabodetabek, Madiun, Malang, Banyuwangi, Merauke, Sorong, atau Manokwari (pilih salah satu)
Jika berminat dan sesuai kualifikasi, silahkan apply melalui :
Catatan:
- Tidak menerima dokumen lamaran dalam bentuk hardcopy yang dikirimkan ke Head Office Pacific Paint.